
Melakukan Studi Banding dan Penandatangan Kerjasama Fakultas Pascasarjana (Dr. Rahma Wahdiniwaty, Dra.,M.Si., selaku Dekan) dan Program Studi Magister Manajemen (Dr.Ir. Deden Abdul Wahab S,M.Si., selaku Ketua Program Studi Magister Manajemen) UNIKOM Dengan Program Studi Magister Manajemen (Dr. Susilo Toto Raharjo, MT., Ketua Program Studi Magister Manajemen ) Universitas Diponegoro Di Semarang pada tanggal 4 April 2019. Kegiatan ini dilakukan Dosen bersama Mahasiswa dan Alumni untuk membangun atmosfir akademik.